Hypnoparenting for Bapak

SavedPicture-2014626172818.jpgHypnoparenting for Bapak

Tips Pekanan Bagi Bapak !
Oleh : Ahmad Nur Irsan Finazli S Psi CHt CI

Saya bicara ttg Fungsi benda bagi kita dan anak2 kita yaaa…
Sebaiknya Bapak…

1. Selalu berusaha agar anak melihat bgmn suatu benda berfungsi.
Tunjukkan dan jelaskan dalam dialog dua arah, bagaimana kita membuka dan mengunci pintu, mengancing baju, menulis menggunakan pensil, mewarna pakai crayon, bahkan menuangkan air ke dalam gelas

2. Belajar posisi.
Ajaklah anak anda bermain yang melibatkan posisi suatu benda atau diri. Misalnya, berain petak umpet. Kondisikan ia berada di bawah meja, di belakang pintu, di dalam bak mandi, di atas kasur, dibalik pohon dan sebagainya Baca lebih lanjut

Hipnoterapi Perilaku Menyimpang Pada Anak

About Perilaku Anak ‘Berubah’ Tiba2…!!!

seringlah merelease emosi negatif yang ada di subconscious mind njenengan

seringlah merelease emosi negatif yang ada di subconscious mind njenengan

Oleh Ahmad Nur Irsan Finazli

Bapak & ibu, yg baik….Kondisi psikis Anda sangat mempengaruhi kesehatan jiwa anak2 Anda lho. Ketika Anda sedang tertekan oleh permasalahan, tentu akan termanifestasikan lewat raut muka Anda minimal sendu atau muram bahkan parahnya Anda mudah terpancing emosi, yang negatifnya terluncur dalam perilaku kasar pada anak ketika mereka berbuat sedikit gaduh.

Kemudian, yang sering terjadi adalah kebanyakan dari orangtua merasa anaknya ‘berubah’ perilaku, yg sebelumnya tidak seperti sekarang ini, bahkan dikatakan bermasalah kata mereka. Hmmm, bahasa bebasnya siih suka berkata2 kasar, ‘nakal’, ‘liar’, susah ‘diatur’ Baca lebih lanjut

Terapi Untuk Traumatik dan Phobia

Psikoterapi untuk Trauma & Phobia

SavedPicture-2014626172818.jpgAnak Anda punya Trauma dan/ Phobia ?
atau malah Anda sebagai orangtua yang punya Trauma/ Phobia?
Berhubung kali ini kita membahas #hypnoparentingforBapak maka saya fokuskan utk anak ya, wahai Bapak…

Bertambahnya usia anak, maka anak semakin lincah dan pintar, suka menjelajah semua ruangan bahkan luar rumah. Aktivitas mulai berteriak, lompat2, naik2 perabot, naik tangga, naik2 pohon atau mungkin pagar, bermain sama binatang kucing ikan ayam cacing semut lipan kalajengking ulat bahkan mungkin kecoa, dan lain sebagainya Baca lebih lanjut

LAUNCHING BUKU HYPNOPARENTING for BAPAK

BUKUkuAssalamu’alaikum.wr.wb

Alhamdulillahirabbil’alamin. Saya Launching buku “Hypnoparenting for Bapak” ini, diacara Seminar Parenting di Gedung Islamic Center PAUD IT As-Salam Pelaihari Kalimantan Selatan. Saya bersyukur bisa menerbitkan buku karya saya ini, yang sangat ditunggu-tunggu para orangtua peserta beberapa Talshow, Workshop, dan Seminar Parenting yang pernah saya mengadakan dan menjadi pemateri diacara tersebut. Semoga dengan dilaunchingnya buku ini akan menambah kazanah pengetahuan para orangtua, khususnya seorang Bapak.

Didalam buku ini saya sangat menaruh perhatian pada peran seorang Bapak dalam pendidikan bagi anak-anaknya, bahkan harapan saya dan seharusnya seorang Bapak bisa menjadi pemeran utama dalam pendidikan karekter bagi anak-anaknya.

Saya berharap buku ini bisa memberikan panduan PRAKTIS bahkan SANGAT PRAKTIS Baca lebih lanjut